PT Pertamina Naikkan Harga BBM, Pengamat: Keputusan yang Sangat Tepat!

PT Pertamina Naikkan Harga BBM, Pengamat: Keputusan yang Sangat Tepat! Kredit Foto: Warta Ekonomi

Melonjaknya harga minyak dunia membuat PT Pertamina (Persero) mengambil keputusan untuk menyesuaikan beberapa produk Bahan Bakar Minyak (BBM) di pasar.

Pengamat Energi Universitas Gajah Mada (UGM) Fahmy Radhi menilai keputusan tersebut merupakan tindakan yang tepat. 

Pasalnya lonjakan harga minyak dunia yang menyentuh 105 dollar AS per barrel pastinya memberatkan Pertamina maupun bagi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).

"Misalnya Pertamina tidak menaikkan harga BBM tadi maka Pertamina menjual harga di bawah harga keekonomian, kalau itu terjadi maka negara harus membayar kompensasi kepada Pertamina yang diambil dari APBN sehingga ini memperberat. Saya kira keputusan Pertamina menjaiakan BBM secara selektif dengan menaikkan Pertamina Dex, Dexlite, dan Pertamax Turbo menurut saya keputusan yang sangat tepat," ujar Fahmy, Jumat (4/3).

Baca Juga: Harga BBM Naik, Ahok Jadi Sorotan Netizen

Lihat Sumber Artikel di Warta Ekonomi Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Populis dengan Warta Ekonomi.

Selanjutnya
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover