Sebab, menurut Rocky, belum ada tanda pasti bahwa Elon Musk punya keseriusan berinvestasi di Indonesia.
"Saya kira itu orang diskusi saja, bahkan belum Memorandum of Understanding (MoU, red)," jelasnya.
Seperti diketahui, Luhut bertemu Elon Musk di Austin, Texas, Amerika Serikat (AS), Senin (25/4).
Dalam pertemuan tersebut, Luhut menyampaikan potensi bahan baku baterai kendaraan listrik di tanah air kepada Elon Musk.
Lihat Sumber Artikel di GenPI Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Populis dengan GenPI.