Rugikan Negara, Asosiasi Hiburan Bongkar Kedok Holywings: Ngaku Restoran tapi Praktik Usahanya Hiburan

Rugikan Negara, Asosiasi Hiburan Bongkar Kedok Holywings: Ngaku Restoran tapi Praktik Usahanya Hiburan Kredit Foto: Viva.id

Sebagai informasi, berbeda dengan objek hiburan, pajak restoran tidak dibebankan kepada pemilik resto. Melainkan, pada pembeli atau konsumen pada saat melakukan pembayaran.

Sejauh ini, Holywings yang banyak menjual makan dan minuman, menampilkan beberapa hiburan, seperti club malam dan tinju. Holywings memiliki tiga jenis usaha, Holywings Bar, Holywings Club, dan Holywings Restaurant.

Baca Juga: Mendebarkan, Begini Kronologi Anak Buya Arrazy Hasyim Tertembak Pistol Milik Anggota Polri Hingga Meninggal

Sebelumnya, Holywings kembali mendapat banyak sorotan publik karena memberikan promosi minuman keras yang sensasional.

Dikatakan dalam promo itu, Holywings memberi gratis minuman keras khusus hari Kamis kepada setiap orang yang memiliki nama Muhammad dan Maria. Namun berselang beberapa waktu, unggahan promo itu dihapus pihak management.

Lihat Sumber Artikel di Republika Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Populis dengan Republika.

Tampilkan Semua
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover