Viral Kasus Dugaan Penyelewengan Dana oleh Petinggi ACT, Denny Siregar Soroti Gaya Hidup Mewah Bos ACT: Enak Banget Ya...

Viral Kasus Dugaan Penyelewengan Dana oleh Petinggi ACT, Denny Siregar Soroti Gaya Hidup Mewah Bos ACT: Enak Banget Ya... Kredit Foto: Instagram/Denny Siregar

Terkait kasus dugaan penyelewengan dana umat, pegiat media sosial Denny Siregar ikut berkomentar soal gaya hidup petinggi lembaga kemanusiaan Aksi Cepat Tanggap (ACT).

Denny Siregar mengunggah dua tangkapan layar sebagai bukti gaya hidup petinggi ACT yang dianggap sangat mewah, yaitu Presiden ACT Ahyudin.

Salah satunya adalah sejak 31 Januari hingga Oktober 2019 ada sepuluh kali trasfer dengan nominal 2,86 miliar, dan dari rekening PT Hydro mengalir uang untuk pembelian parabot rumah Ahyudin.

“Enak banget ya hidupnya si petinggi ACT ini. Mewah sekali dari dana umat...” ucap Denny Siregar yang dikutip dari Twitter @Dennysiregar7, Selasa (5/7).

Baca Juga: Eks Pendiri ACT Dirikan Lembaga Baru Menyerupai ACT, Netizen: Waspadalah

Lihat Sumber Artikel di Fajar Artikel ini merupakan kerja sama sindikasi konten antara Populis dengan Fajar.

Selanjutnya
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover