Akhirnya Terkuak! Komnas HAM Ungkap Penyebab Utama Tragedi Kanjuruhan yang Tewaskan 134 Orang, Ternyata...

Akhirnya Terkuak! Komnas HAM Ungkap Penyebab Utama Tragedi Kanjuruhan yang Tewaskan 134 Orang, Ternyata... Kredit Foto: ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) memastikan, penyebab utama Tragedi Kanjuruhan yang menewaskan 134 orang karena adanya penembakan gas air mata oleh aparat kepolisian.

"Sampai saat ini, kesimpulan kami gas air mata ialah penyebab utama terjadinya Tragedi Kanjuruhan," kata Komisioner Komnas HAM, Choirul Anam, dilansir dari Antara, Jumat (21/10/2022).

Anam memaparkan, keterangan ini didukung oleh sejumlah bukti yang Komnas HAM kantongi. Selain tembakan gas air mata, kata Anam, ada penyebab lain yang mengakibatkan ratusan orang meninggal dunia dalam tragedi pilu tersebut.

Bahkan, Komnas HAM mengaku mempunyai video kunci yang menggambarkan posisi gas air mata hingga proses kematian korban Tragedi Kanjuruhan. Video tersebut didapatkan Komnas HAM dari korban yang meninggal dunia dalam tragedi tersebut.

Baca Juga: Detik-detik Kuat Maruf Lari Sambil Menodong Sebilah Pisau ke Brigadir J di Magelang Terkuak: Saya Tahu Karena Dengar, Ternyata...

"Korban yang meninggal, (ini) clear bagi kami," jelas Anam.

Selanjutnya
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover