Terkait Aksi Pencabutan Label Bantuan dari Gereja pada Tenda yang Diberikan untuk Korban Gempa Cianjur, Ridwan Kamil Langsung Lakukan Ini

Terkait Aksi Pencabutan Label Bantuan dari Gereja pada Tenda yang Diberikan untuk Korban Gempa Cianjur, Ridwan Kamil Langsung Lakukan Ini Kredit Foto: Istimewa

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengatakan bahwa ia sudah meminta Polda Jawa Barat untuk menindaklanjuti aksi pencabutan label bantuan dari sebuah gereja pada tenda bantuan yang diberikan untuk korban gempa Cianjur. Hal tersebut dilakukan agar kasus serupa tidak terjadi lagi.

"Saya sudah meminta kepolisian khususnya Kapolda Jawa Barat untuk menindaklanjuti hal ini agar tidak terulang lagi di kemudian hari," cuit Ridwan Kamil di akun Twitter pribadinya yang dikutip Populis.id, pada Senin (28/11).

Baca Juga: Terkait Aksi Pencabutan Label Identitas Pemberi Bantuan Tenda di Pengungsian Cianjur, Ridwan Kamil Beri Respon Begini

"Walaupun kita tidak bersaudara dalam keimanan, kita tetaplah bersaudara dalam kebangsaan dan kemanusiaan," beber Ridwan Kamil.

Ridwan Kami pun menyesalkan aksi yang dilakukan oleh warga setempat. Ia mengatakan bahwa hal tersebut tidak boleh terulang lagi.

Selanjutnya
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover