Di Seberang Prabowo Ada Dua Presiden yang Tidak Boleh Dilupakan

Di Seberang Prabowo Ada Dua Presiden yang Tidak Boleh Dilupakan Kredit Foto: Warta Ekonomi

Untuk diketahui, SBY merupakan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat yang menjadi bagian Koalisi Indonesia Maju mendukung Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka di Pilpres 2024.

Sedangkan Presiden Jokowi meskipun secara tidak terang-terangan terlihat mendukung Prabowo melalui sinyal-sinyal yang disampaikannya, salah satunya dengan posisi putra sulungnya sebagai cawapres.

Kemudian Prabowo beberapa kali memang menyebut nama Gus Dur dalam pidatonya. Ia menyebut Presiden ke-4 itu pernah memprediksinya menjadi pemimpin bangsa.

Tampilkan Semua
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini

Populis Discover