Terdapat Sandera untuk PDIP Agar Tidak Jadi Ajukan Hak Angket

Terdapat Sandera untuk PDIP Agar Tidak Jadi Ajukan Hak Angket Kredit Foto: Taufik Idharudin

Ia juga mengatakan, pendukung pasangan calon nomor urut 1 dan 3 mendukung pembentukan pansus hak angket tersebut. Sebab, banyak bukti yang menunjukkan adanya indikasi kecurangan Pemilu 2024.

"Hak angket itu diberikan oleh konstitusi kepada DPR dan tidak boleh ada satu orang pun atau satu kekuatan pun melarang hak itu untuk dilakukan oleh DPR. Kalau dia mencoba melarang hal angket itu, artinya yang dia larang itu hak konstitusional" ujar Adian.

Tampilkan Semua
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini