Dituding Sebagai Salah Satu Pihak yang Bertanggung Jawab Atas Batalnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar Beri Respon Begini

Dituding Sebagai Salah Satu Pihak yang Bertanggung Jawab Atas Batalnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Ganjar Beri Respon Begini Kredit Foto: Tangkapan layar channel YouTube Najwa Shihab

Keputusan FIFA yang membatalkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 jadi sorotan publik. Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo dituding sebagai salah satu pihak yang bertanggung jawab atas gagalnya Piala Dunia U-20 yang akan digelar di Indonesia.

Melalui Kanal YouTube Mata Najwa, Ganjar blak-blakan menjawab tudingan tersebut.

Gubernur Jawa Tengah tersebut mengatakan bahwa ia tidak ikut bertanda tangan apapun soal penolakan tersebut dan memahami perasaan pemain Timnas U-20 serta suporter sepak bola.

"Siapalah Ganjar ini sebenarnya, saya tidak ikut tanda tangan apapun, terus kemudian saya sebagai Gubernur Jawa Tengah yang penyelenggaraannya salah satunya ada di Solo, namun saya betul-betul bisa memahami bagaimana perasaan adik-adik kita di U-20 dan para suporter bola tentu saja," ucapnya, dikutip Populis.id dari kanal YouTube Mata Najwa, pada Rabu (5/4).

Baca Juga: Ngaku Nggak Pernah Tanda Tangan Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20, Begini Jawaban Ganjar Soal Perintah Megawati Tolak Kehadiran Israel...

Selanjutnya
Halaman

Terkait

Terpopuler

Terkini